Sabtu, 09 April 2011

listing program konvensi SUHU

Listing Program Konvensi Suhu

IDENTIFICATION DIVISION.
PROGRAM-ID. KONVERSI SUHU.
ENVIRONMENT DIVISION.
DATA DIVISION.
WORKING-STORAGE SECTION.
01 INPUTAN-NILAI-CELCIUS.
02 CELCIUS PIC 99V99.
01 NILAI-HASIL.
02 CELCIUS-OUT PIC ZZZ.99.
02 FAHRENHEIT PIC ZZZ.99.
PROCEDURE DIVISION.
MASUKKAN-NILAI.
DISPLAY 'MASUKKAN NILAI : '.
ACCEPT CELCIUS.
HITUNG.
COMPUTE FAHRENHEIT = 1.8 * CELCIUS + 32.

TAMPILKAN.
MOVE CELCIUS TO CELCIUS-OUT.
DISPLAY SPACE
DISPLAY 'PERHITUNGAN'.
DISPLAY '___________'.
DISPLAY SPACE
DISPLAY CELCIUS-OUT, ' DERAJAT CELCIUS'.
DISPLAY FAHRENHEIT, ' DERAJAT FAHRENHEIT'.
SELESAI.
STOP RUN.











Logika :

Untuk program yang ke-2 ini penjelasan materi awal program cobol yang pertama dengan yang kedua hanya terdapat perbedaan di beberapa statement program ini.
01 INPUTAN-NILAI-CELCIUS.
02 CELCIUS PIC 99V99.
Pada statement INPUTAN-NILAI-CELCIUS. adalah untuk menginput keterangan record nilai celcius digunakan huruf ‘V’ pada PIC 99V99 yang berarti untuk meletakkan titik pada bilangan desimal di celcius, dan angka 99 berarti menentukan dua dijid angka didepan titik dan dua dijid dibelakang angka.
01 NILAI-HASIL.
02 CELCIUS-OUT PIC ZZZ.99.
02 FAHRENHEIT PIC ZZZ.99.
Pada statement NILAI-HASIL. celcius dan Fahrenheit menggunakan PIC ZZZ.99 yang berarti menentukan tiga dijid angka nol didepan titik dan dua dijid angka dibelakang titik.
MASUKKAN-NILAI.
DISPLAY 'MASUKKAN NILAI : '.
ACCEPT CELCIUS.
Statement MASUKKAN-NILAI. ini menggunakan angka yang digunakan pada input celcius untuk menghitung statement selanjutnya.
HITUNG.
COMPUTE FAHRENHEIT = 1.8 * CELCIUS + 32.
Statement HITUNG. Kita dapat menghitung nilai Fahrenheit dengan menggunakan inputan data celcius menggunaka rumus yang sudah ditentukan.


TAMPILKAN.
MOVE CELCIUS TO CELCIUS-OUT.
DISPLAY SPACE
DISPLAY 'PERHITUNGAN'.
DISPLAY '___________'.
DISPLAY SPACE
DISPLAY CELCIUS-OUT, ' DERAJAT CELCIUS'.
DISPLAY FAHRENHEIT, ' DERAJAT FAHRENHEIT'.
Untuk Statement TAMPILKAN. ini akan menampilkan hasil dari statement DISPLAY yang digunakan untuk menampilkan format yang telah dibentuk di screen section sebelumnya dan hasil perhitungan fahrenheit dengan inputan celcius menggunakan rumus yang telah ditentukan.
SELESAI.
STOP RUN.
SELESAI. Pada statement terakhir ini menjelaskan bahwa statement selesai. Lalu STOP RUN. yang berfungsi untuk menghentikan program secara permanen.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar